Home » Baju Pink Cocok dengan Jilbab Warna Apa? Jangan Salah Pilih

Baju Pink Cocok dengan Jilbab Warna Apa? Jangan Salah Pilih

baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja

Pink adalah warna merah muda yang memiliki kesan imut, feminim, dan elegan pada barang apa pun. Salah satunya baju warna pink yang akan menjadi pilihan banyak orang untuk dimiliki dan digunakan. Untuk mengetahui baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja yang dapat dipadukan dengan bawahan yang memiliki warna sebagai berikut:

1. Hijau Army

baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja

Baju pink jika dipadukan dengan jilbab warna hijau army sangat cocok dan terlihat sangat anggun. Bawahan yang digunakan bisa mengenakan warna putih sehingga terlihat lebih modis dan casual. Jika sudah menggunakan perpaduan ini mulai atasan hingga bawahan sangat cocok digunakan untuk hangout bersama teman maupun pergi ke acara formal.

2. Pink

baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja

Jilbab warna pink akan membuat seseorang yang menggunakannya lebih berkarisma karena akan memancarkan aura yang cerah dan elegan. Pink yang digunakan harus sama seperti warna jilbab dan baju. Supaya lebih menarik dapat memasangkan warna yang cerah, karena sangat cocok jika digunakan untuk berbagai aktivitas yang tidak terlalu formal.

3. Hitam

baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja

Hitam merupakan jilbab yang sangat netral dan dapat dimasukkan ke berbagai warna baju salah satunya baju pink. Jika menggunakan bawahan denim tidak akan mengurangi kesan yang yang imut dan feminim. Perpaduan ini membuat penampilan lebih segar dan cocok digunakan ketika hangout bersama kerabat dan juga keluarga.

4. Nude

baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja

Dapat dibuktikan bahwa baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja yang salah satunya adalah nude. Seseorang yang menggunakan jilbab berwarna nude dengan menggunakan baju berwarna pink akan terlihat lebih muda karena kedua warna cerah ini bersatu. Bawahan yang digunakan bisa menggunakan celana atau rok hitam sesuai keinginan.

5. Abu-abu

baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja

Warna abu-abu adalah warna yang tidak terlalu gelap dan tidak terlalu terang sehingga jika dipadukan dengan baju pink akan terlihat bagus. Ketika menggunakan jilbab abu-abu maka seseorang dapat menggunakan bawahan berwarna coklat muda. Sangat cocok jika digunakan ke acara formal seperti interview kerja dan juga acara pernikahan kerabat.

6. Biru

baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja

Jika ingin menggunakan warna yang gelap selain hitam dapat juga menggunakan jilbab warna biru dongker. Baju pink akan terlihat lebih nyata ketika digabungkan dengan jilbab berwarna biru dongker. Bawahan yang digunakan bisa berwarna terang dan juga gelap karena sudah terlihat natural dan elegan. Biru terang atau gelap akan terlihat masuk di baju pink ini.

7. Putih

baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja

Ada warna selanjutnya agar baju pink itu juga pantas dengan warna putih. Aura seseorang akan terlihat elegan ketika menggunakannya untuk acara yang formal dan juga tidak formal. Kedua paduan warna cerah ini disarankan digunakan dengan bawahan denim akan sangat cocok dan juga terlihat muda.

Perpaduan dua warna ini menghasilkan penampilan yang cantik dan terlihat lebih elegan. Rekomendasi yang paling cocok dengan pink itu menggunakan bawahan berwarna putih. Hal ini akan membuat pemakainya terkesan mempesona ketika hangout bersama teman.

Pink merupakan warna yang natural dan cerah, sehingga membuat banyak orang menyukai baju pink. Ada banyak model baju dengan pilihan warna pink untuk dipakai saat acara formal maupun tidak formal.

Itulah penjelasan bahwa baju pink cocok dengan jilbab warna apa saja baik terang maupun gelap. Rekomendasi warna jilbab diatas dapat digunakan untuk berbagai acara formal maupun tidak formal. Selain itu jilbab yang telah disebutkan bisa didapatkan di toko online maupun offline sesuai dengan warna yang disukai.

error: Content is protected !!